Tahun 2023 ini akan mulai memasuki masa pascapandemi. Setelah pandemi yang telah terjadi selama hampir 3 tahun, transformasi digital terjadi sangat cepat karena, mau tidak mau, masyarakat harus mampu beradaptasi terhadap perubahan yang tak terduga. Salah satu perubahan yang signifikan adalah adanya sistem working from home (WFH) atau hybrid scheme di dunia kerja dan pendidikan. Tidak hanya itu, bisnis pun mulai beralih ke digital, seperti e-commerce, online delivery, dll. Oleh karena itu, peluang bisnis digital sangat menjanjikan untuk kedepannya terutama pada era pascapandemi ini.
Salah satu peluang bisnis digital yang cukup popular saat ini adalah PPOB atau payment point online banking. Sederhananya, PPOB merupakan pembayaran tagihan bulanan yang terintegrasi dengan perbankan. Dengan melakukan pembayaran berbagai jenis tagihan hanya dalam satu tempat sangat memudahkan karena tidak perlu menghabiskan waktu dan tenaga untuk datang ke lokasi pembayaran yang berbeda-beda dan mengantre lama.
Bisnis PPOB ini sangat cocok bagi kamu yang ingin menambah pendapatan sambil melakukan pekerjaan yang lain atau baru pertama kali memulai bisnis. Tidak dibutuhkan modal yang besar untuk memulai bisnis PPOB, cukup dengan smartphone dan internet kamu sudah dapat memulai bisnis PPOB. Proses pembayaran PPOB dapat dilakukan melalui aplikasi pembayaran secara digital, seperti sooltanPay.
Tagihan apa saja yang bisa dibayar? Berikut 5 macam tagihan PPOB terlaris yang dapat dibayar melalui sooltanPay:
Sumber: iStock
Tidak perlu datang ke konter lagi, pembayaran token dan listrik melalui sooltanPay dapat dilakukan cukup dengan menginput nomor meter/pelanggan. Berikut cara membeli token listrik melalui fitur PPOB sooltanPay:
Untuk pembayaran tagihan listrik:
Sumber: Freepik
Pembelian paket data dan pulsa untuk semua operator di Indonesia bisa dilakukan di sooltanPay. Berikut cara membeli pulsa menggunakan fitur PPOB sooltanPay:
Sumber: Freepik
Tidak hanya paket data dan pulsa, pembayaran pascabayar juga dapat dilakukan di sooltanPay, cukup dengan memasukkan nomor telepon saja. Berikut cara membayar tagihan pascabayar melalui fitur PPOB sooltanPay:
Sumber: Indihome
Pembayaran cukup hanya memasukan ID Pelanggan, nominal tagihan akan muncul secara otomatis. Berikut cara membayar tagihan Indihome melalui fitur PPOB sooltanPay:
Download aplikasi sooltanPay dengan klik link ini bagi pengguna Android dan akses link ini bagi pengguna iOS!